Friday, June 9, 2017

Anak Desy Ratnasari Tak Mau Kalah Cantik

Nasywa Nathania Hamzah, yang lebih akrab dipanggil dengan nama Nasywa adalah anak si mata wayangnya Desy Ratnasari.  Sekarang ini Nasywa sudah beranjak dewasa, dan tahun ini sudah siap masuk ke SMA. Kecantikan Nasywa sepertinya didapatkan dari sang Ibu Desy Ratnasari, yang sampai sekarang ini masih tetap tampil cantik dengan gaya berhijabnya walaupun usia Desy sekarang ini sudah masuk kepala 4.  




Sumber: Dok. pribadi
Foto Shoot oleh Malibu  Studio di Kediaman Desy Ratnasari

 Paras cantik Desy Ratnasari ini dapat dilihat di wajah Nasywa yang tidak kalah cantik dengan Ibunya. Dengan rambut panjang tergerai kebelakang, mengingatkan pada jaman Desy seusiannya yang juga sama memiliki rambut panjang ketika pertama kali mengikuti ajang pemilihan Gadis Sampul tahun 1988. Selain kecantikannya Desy yang diturunkan kepada anaknya Nasywa, ternyata Nasywa mempunyai darah seni yang memang diturunkan pula oleh Desy. Nasywa sangat suka sekali dengan dunia musik, mulai dari bermain piano, drum dan juga bernyanyi. 
 


Sumber: Dok. pribadi
Foto Shoot oleh Malibu Foto Studio di Kediaman Desy Ratnasari

 Desy sangat berharap bahwa anaknya dapat menggapai cita-cita sesuai dengan hasrat Nasywa sendiri tanpa ada paksaan untuk mengikuti jalan hidup Desy. " Saya berharap Nasywa dapat menentukan cita-citanya sesuai dengan hasratnya sendiri, saya tidak mau memaksakan Nasywa untuk ikut menjadi Artis seperti saya atau mengikuti jalan hidup saya. Saya hanya memberikan jalan dan memonitor setiap kegiatan yang dapat mendukung pencapaian cita-citanya, dan tidak lupa untuk selalu mendoakan Nasywa." Kata Desy.


Sumber: Dok. pribadi
Foto Shoot oleh Malibu Studio Di Kediaman Desy Ratnasari

 Saat ini Nasywa baru saja mengikuti Malam Perpisahan sekolahannya, dan sudah mempersiapkan dirinya untuk masuk ke jenjang SMA. Ketika masuk SMA nanti Nasywa ingin mengikuti gaya berpakaian seperti ibunya dan ingin mulai berhijab. Desy pun sangat mendukung hal tersebut seraya mengucapkan "Alhamdulilah". Seperti apakah gaya hijabnya Nasywa nanti yah, apakah kecantikannya akan sama seperti ibunya Desy ketika berhijab?. Pasti teta

No comments:

Post a Comment